Solo Siap Gelar Battle of School: Membangun Ekosistem E-Sport
Headnews.id – Kota Solo akan menjadi tuan rumah acara e-sport bertajuk Battle of School, yang rencananya akan digelar dua tahun sekali. Acara ini bertujuan untuk membangun ekosistem e-sport di kalangan pelajar dan memberikan wadah bagi para gamer muda untuk berkompetisi secara sehat. Kepala