Kerja Sama Maritim Indonesia-China Tidak Mengakui Klaim “Nine-Dash Line”
Headnews.id – Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia menegaskan bahwa kerja sama maritim antara Indonesia dan China tidak berarti pengakuan atas klaim “Nine-Dash Line” yang diajukan oleh China di Laut China Selatan. Pernyataan ini disampaikan menyusul penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara kedua negara mengenai
Indonesia dan Tiongkok Perkuat Kerja Sama Keselamatan Maritim
Headnews.id – Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia menandatangani Memorandum of Cooperation (MoC) dengan Administrasi Keselamatan Maritim Republik Rakyat Tiongkok (RRT) di Jakarta. Perjanjian ini bertujuan meningkatkan keselamatan maritim melalui pengawasan kapal, perlindungan lingkungan laut, fasilitasi transportasi maritim, keselamatan navigasi, kepelautan,
Kemenhub Perkuat Keamanan Maritim di Selat Malaka
Headnews.id – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) telah mengumumkan strategi baru untuk memperkuat perlindungan maritim di wilayah Selat Malaka dan Singapura. Selat ini merupakan salah satu jalur pelayaran terpenting di dunia, sehingga keamanan di kawasan tersebut menjadi prioritas utama. Kemenhub berupaya meningkatkan pengawasan serta keselamatan