Andi Muzakkir Aqil Resmi Dilantik, Tim Sembilan Daerah Diapresiasi
Headnews.id – Setelah berhasil terpilih sebagai Anggota DPR RI Periode 2024-2029, Andi Muzakkir Aqil resmi dilantik dan siap mengemban amanah sebagai wakil rakyat dari Daerah Pemilihan (Dapil) II Sulawesi Selatan. Ucapan terima kasih pun disampaikan oleh Ketua Tim Pemenangan, Santos Alam, kepada seluruh